Building Automation Systems
Layanan Building Automation Systems (BAS) mengintegrasikan sistem otomasi pada gedung untuk mengontrol HVAC, penerangan, keamanan, dan fasilitas lainnya secara digital.
Perusahaan kontraktor MEP seperti kami akan membantu meningkatkan efisiensi energi, kenyamanan pengguna, serta memudahkan pengelolaan gedung melalui sistem pemantauan terpusat.